Awal Desember , akhir dan penghujung tahun
dalam kelamnya sore...
musim hujan , awan selalu bergerak
menyembunyikan sang rembulan
angin laut berhembus , menggetarkan seluruh jiwa
seluruh jiwa , raga dan hatiku
mencarimu.....
untuk kurangkul , kupeluk dan...
kutenggelamkan.....
tuk meraih kebahagiaan berdua
bersamamu
dalam kelambu merah jambu
hingga fajar tiba...
hangatkan jiwa ini ...
wahai melati suciku ku...
yang kudamba
حقوق الطبع والنشر محفوظة لللمهندس الزراعي ماجد بديع أبوموسي ومن يخالف ذلك
يتعرض للمسائلة القانونية والجنائية
[[ This is a content summary only. Visit my we...
4 tahun yang lalu
0 Responses to "KELAMBU MERAH JAMBU":
Posting Komentar