BAKAT KEPEMIMPINAN

Posted on Senin, 20 Juli 2009 by lia yulistino sugiono

BAKAT KEPEMIMPINAN

Bakat Kepemimpinan Dalam Diri

Penulis : Brian O’neill

PENDAHULUAN

Manfaat :

Membantu kita dalam mendefinisikan “kepemimpinan” , membentuk model kepemimpinan kita.

Anda akan menemukan acuan mengenai pandangan – pandangan yang mungkin menguatkan atau bertentangan dengan apa yang Anda percayai.Buku ini bukan untuk menguji persetujuan kita , tetapu untuk memperluas pandangan Anda mengenai untuk apakah kepemimpinan bagi Anda.

Tujuan :

Untuk menyoroti gambaran didalam benak Anda mengenai menjadi pemimpin seperti

Apa yang Anda inginkan

MAKNA KEPEMIMPINAN

Kepemimpinan adalah :

1.Memberi makna dan tujuan

2.Menenkankan pada hal – hal yang tepat untuk dikerjakan

3.Membentuk lingkungan yang kondusif bagi organisasi untuk mencapai tujuan – Tujuannya.

4.Membuat orang lain melakukan apa yang Anda inginkan

5.Memotivasi orang untuk menyelesaikan pekerjaannya dengan sukarela

6.Memungkinkan orang lain bertanggung jawab

7.Memberdayakan orang lain untuk mengerjakan apa yang mereka anggap benar

8.Membantu orang lain merasa aman , lebih percaya diri

9.Mengembangkan , menjaga , dan mengubah budaya

10.Memiliki pangsa pasar yang lebih besar daripada para pesaing

11.Memiliki produk yang paling bagus dan layanan pasaran

MENEMUKAN KEPEMIMPINAN YANG HEBAT

A,Pandangan modern mengenai kepemimpinan bersifat lebih realistik , antara lain ;

1.Wanita juga bisa menjadi pemimpin yang hebat

2.Anda tidak harus menjadi orang yang hebat dan baik

3.Banyak keahlian dan kualitas yang menjadikan pemimpin hebat bisa dipelajari

4.Kebanyakan pembelajaran berasal dari pengalaman

B.Tiga Jenis Model Kepemimpinan

1.Pemimpin Berwawasan Kedepan

Contoh ; direktur , eksekutif senior , kepala sekolah , hakim , dekan senior , dll.

Tugas Kepemimpinan

Pola Pikir Kepemimpinan

Karakter Yang Tepat

Menilai Kualitas Visi

2.Pemimpin Yang Terintegrasi

Contoh ; kepala departemen , manajer umum suatu perusahaan besar , manajer regional Senior , rekanan junior

Tugas Kepemimpinan

Pola Pikir Kepemimpinan

Karakter Yang Tepat

Menilai Kualitas Integrasi

3.Pemimpin Yang Mengutamakan Penyelesaian Tugas

Contoh ; guru senior , manajer proyek , supervisor , kepala tim , manajer toko , manaJer bank , manajer / supervisor audit

Tugas Kepemimpinan

Pola Pikir Kepemimpinan

Karakter Yang Tepat

Menilai Karakter Untuk Menyelesaikan pekerjaan

C.Ujilah Diri Anda Sendiri

1.Tiga karakter terpenting apa yang menurut Anda harus dimiliki oleh seorang pemimpin?

2.Jika Anda harus memilih satu diantaranya , karakter mana yang akan Anda pilih ?

Mengapa Anda memilih karakter tersebut ?

CITRA KEPEMIMPINAN

A.Ahli

B.Pendorong

C.Bersahabat

D.Pahlawan

E.Pembimbing

MEMBANGUN MODEL KEPEMIMPINAN

Dengan memperhatikan hal – hal sebagai berikut

1.Apakah Anda akan mengubah ”tiga kualitas penting seorang pemimpin yang harus Anda miliki ? Mengubah menjadi apa?

2.Apakah kekuatan – kekuatan Anda ?Apakah ada kekuatan yang Anda remehkan ?

3.Apakah citra diri yang dominan merupakan gaya yang Anda inginkan?

4.Adakah keseimbangan antara tipe tugas Anda (Tipe Ahli , Pendorong atau Pahlawan) Dan tipe orang lain (Tipe bersahabat atau pembimbing)?

5.Kualitas dan gaya apa yang memberi Anda tingkat kepemimpinan yang potensial atau Lebih tinggi ?

6.Kesenjangan apa yang terjadi antara kualitas dan gaya kepemimpinan yang Anda miliki Dan kualitas dan gaya kepemimpinan yang ingin Anda miliki? Bagaimana Anda akan Menghapus kesenjangan itu?

7.Seberapa dekat penilaian diri Anda sesuai dengan feedback yang Anda dapatkan dari Orang lain?

MENGAJAK ORANG LAIN MENGIKUTI ANDA

Mempengaruhi Orang Lain

Pendorong kekuasaan

Mengembangkan Dominasi

Mengembangkan Komitmen

Perhatian Berbeda Pada Orang Yang Berbeda

Beberapa Hal Yang dilakukan pemimpin Yang Baik untuk memberikan makna kepada anak buahnya ;

1.Kejujuran dan keterbukaan

2.Rasa Hormat

3.Inklusif

4.Keadilan

5.Kesamaan

6.Bangga dalam bisnisnya

7.Senang dan bersemangat

TIM – TIM BINTANG
Tim – Tim Kunci Sukses

1.Merupakan media efektif untuk mengumpulkan bakat dan keahlian para individual

2.Kerja tim meningkatkan kerjasama dan komunikasi didalam dan diantara bagian – bagian perusahaan .

3.Tenaga kerja dan tim sering mengatasi banyak masalah lebih efektif dan lebih cepat daripada individu – individu atau hirarki – hirarki

4.Tim – tim bekerja melewati batas organisasi (misalnya;tim pengembangan produk) Berkoordinasi dan mengintegrasikan usaha – usaha dari fungsi dan departemen yang terpisah.

5.Partisipasi dalam tim meningkatkan komitmen karyawan dalam menerapkan keputusan keputusannya.

6.Diterima dalam satu tim meningkatkan rasa memiliki dan identitas diri para individual.

Yang Harus Dilakukan Pemimpin Untuk Membuat Tim Bintang

1.Memenangkan dukungan luar bagi tim

2.Membangun struktur bagi tim untuk menangani pekerjaan dengan efektif

3.Menginformasikan tujuan yang akan memberi inspirasi pada tim

4.Memanaskan iklim didalam tim

5.Mengembangkan proses yang efektif untuk bekerja sama

6.Membangun hubungan / koneksi yang berguna dari beberapa kepentingan

ASPIRASI UNTUK MASA DEPAN

A.Memposisikan Diri Anda

B.Mendistribusikan Kepemimpinan

C.Kualitas ,Gaya DanCitraKepemimpinan

D.Memenangkan Komitmen Bawahan

E.Waktu Yang Tepat pada Saat YangTepat

F.Membangun Tim Bintang

PENUTUP

Pada akhirnya , kita akan mengenali tanda , keahlian dan kemampuan ataupun kelebihan yang kita miliki untuk menjadi seorang pemimpin yang baik.

Hal ini haruslah dipikirkan , dipahami dan juga diaplikasikan karena akan menjadi visi untuk membimbing kita di dalam perkembangan berikutnya dalam seni kepemimpinan.

0 Responses to "BAKAT KEPEMIMPINAN":